Rabu ,29 Juni 2022 KPU Kota Samarinda beserta tim lapangan melakukan koordinasi di Kelurahan Sempaja Selatan ,terkait Pemadanan Data Pemilih untuk persiapan Pilkada tahun 2022 di wilayah Kelurahan Sempaja Selatan . Adapun verifikasi faktual yang rencananya akan dilakukan tim  ke lapangan terkait dengan identifikasi data pemilih yang meninggal dunia dan pindah domisili sehingga kegiatan yang dilakukan sejak 29 Juni 2022 - 5 Juli 2022 dapat menjadi basic data terbaru yang dimiliki KPU,

Berkaitan hal tersebut diatas , Kelurahan Sempaja Selatan melalui e-kelurahan mampu menyajikan data yang dirasa cukup valid dan terbarukan bekerjasama dengan 33 RT di wilayah kelurahan sempaja selatan sehingga KPU mendapatkan data pemilih yang terverifikasi secara faktual dalam mensukseskan Pilkada tahun 2024 mendatang.

 

Selamat datang di Website Resmi Kelurahan Sempaja Selatan
Selalu Terdepan
KELURAHAN SEMPAJA SELATAN PELAYAN PUBLIK PRIMA AKUNTABEL DAN TRANSPARANT "SALAM PERUBAHAN"